Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Apa Yang Kamu Ketahui Tentang Iman Jelaskan!

Hallo adik-adik yang tercinta, pada kesempatan ini, Bank Edukasi akan membantu kalian menjawab soal pada pelajaran Bahasa Arab. Dengan pertanyaan sebagai berikut: Apa Yang Kamu Ketahui Tentang Iman Jelaskan! Ayo kita menjawab dan semoga bermanfaaat.

Apa Yang Kamu Ketahui Tentang Iman Jelaskan!


Apa Yang Kamu Ketahui Tentang Iman Jelaskan!


Jawaban :

Iman adalah sebuah kepercayaan atau meyakini sesuatu dengan sepenuh hati, mengucapkannya dengan lisan, dan dilakukan atau diamalkan dengan sebuah perbuatan.
Dalam agama Islam, seseorang dikatakan beriman atau memiliki iman apabila memenuhi 3 unsur tersebut, yakni mempercayai, mengucapkan, dan mengamalkan.

Sedangkan pengertian iman dalam Al-Qur’an adalah meyakini sepenuhnya bahwa Allah SWT memiliki kitab-kitab yang diturunkan kepada Nabinya dengan kebenaran dan petunjuk yang jelas.

Selain itu, dalam agama Islam, iman terdiri dari 6 macam yang harus diyakini oleh umatnya, yakni

  1. Iman kepada Allah Subhanahu Wa Ta’ala
  2. Iman kepada Malaikat – Malaikat Allah SWT
  3. Iman kepada Kitab-kitab
  4. Iman kepada para Nabi dan Rasul
  5. Iman kepada Hari Kiamat
  6. Iman kepada Qadha dan Qadar


Luangkan waktu berkontribusi dengan membaca gambar atau link dibawah ini,terimakasih.

Posting Komentar untuk "Apa Yang Kamu Ketahui Tentang Iman Jelaskan!"